- Perbanyak doa, karena sebaik-baik doa adalah pada hari Arafah.
- Membaca bacaan terbaik yang dibaca para nabi pada senja Arafah: LAA ILAHA ILLALLAH WAHDAHU LAA SYARIKA LAH LAHUL MULKU WA LAHUL HAMDU WA HUWA ‘ALA KULLI SYAI-IN QODIIR.
- Bertakbir sejak Shubuh hari Arafah hingga hari tasyrik terakhir setiap bakda shalat.
- Berpuasa pada hari Arafah bagi yang tidak berhaji, dapat menghapus dosa dua tahun.
- Perbanyak kebaikan karena Arafah masih masuk awal Dzulhijjah seperti sedekah.
Salam Hangat,
Fayda Indonesia
Fayda Team 🌺
Leave a reply